Biaya Kuliah Online BINUS (Universitas Bina Nusantara) Untuk Tahun 2017-2018
Universitas Bina Nusantara mengadakan BINUS Kuliah Online, yaitu kuliah melalui website sebagai media belajar online bagi individu yang ingin belajar dan mengembangkan diri tanpa harus terikat dengan jadwal dan tempat tertentu.
Kuliah Online Binus ini sangat cocok untuk mahasiswa yang saat ini juga berstatus sebagai perkerja professional dan wiraswasta bahkan ibu rumah tangga yang ingin melanjutkan studi S1 tanpa terhambat dengan waktu dan tempat. Aktivitas belajar dirancang untuk fokus pada karakteristik mahasiswa dan untuk mendapatkan hasil yang berkualitas dengan bimbingan dosen akademisi maupun praktisi yang berpengalaman, menjadikan BINUS Online Learning dapat mempercepat karir mahasiswa.
Berikut ini Biaya Kuliah Online BINUS (Universitas Bina Nusantara) Untuk Tahun 2017-2018
Program Studi
Jenjang Studi
Jumlah Mata Kuliah
Lama Studi (Semester)
Syarat Pendidikan
Materi TPKS
Komputerisasi Akuntansi
SMTA ke D3
31
6
SMTA (Semua Jurusan)
Logic, Abstraction & Verbal Test
Akuntansi
SMTA ke S1
38
8
SMTA (Semua Jurusan)
Business Management
SMTA ke S1
38
8
SMTA (Semua Jurusan)
Sistem Informasi – Corporate Information Systems
SMTA ke S1
38
8
SMTA (Semua Jurusan)
Teknik Informatika
SMTA ke S1
38
8
SMA (IPA)
SMK (Teknik Industri, Telekomunikasi, Transmisi, Rekayasa Perangkat Lunak, Teknik Mesin, Teknik Komputer Jaringan, Teknik Informatika, Teknik Listrik/Elektronika)
Biaya Kuliah Online Sistem Informasi (D3 ke S1) Binus Universitas Bina Nusantara Jakarta
Semester
Jumlah Mata Kuliah
Biaya Sumbangan DP3
Biaya Kuliah
Biaya BP3
Biaya Skripsi
Total per Semester
(Rp. 1.050.000,-/mata kuliah)
Semester 1
6
Rp.4,500,000
Rp. 6,300,000
Rp.1,850,000
Rp.12,650,000
Semester 2
6
Rp.4,000,000
Rp. 6,300,000
Rp.1,850,000
Rp.12,150,000
Semester 3
5
Rp.3,500,000
Rp. 6,300,000
Rp.1,850,000
Rp.10,600,000
Semester 4
3*
Rp. 4,200,000
Rp.1,850,000
Rp.2,500,000
Rp. 6,450,000
Jumlah
20
Rp.12,000,000
Rp. 19,950,000
Rp.7,400,000
Rp.2,500,000
Rp.41,850,000
– Pembayaran sudah termasuk biaya ujian semester – Pembayaran tidak termasuk : biaya pengulangan mata kuliah, biaya cuti, biaya perpanjangan skripsi, biaya wisuda – Kelas akan dijalankan dengan jumlah peserta min. 20 orang – Jumlah mata kuliah per semester dapat berubah sewaktu-waktu disesuaikan dengan kurikulum yang berjalan * Mata kuliah sudah termasuk mata kuliah skripsi.
Bersama Ini Kami Sampaikan Informasi Biaya Kuliah Universitas Respati Indonesia (URINDO) TA 2022/2023, sebagai berikut: SEJARAH SINGKAT Universitas Respati Indonesia (URINDO) Pembentukan Yayasan Pendidikan dan Kebudayaan Respati Indonesia didirikan melalui Akta Notaris Imas Fatimah, SH […]
Universitas Pelita Bangsa Bekasi yaitu milik masyarakat yang membantu calon mahasiswa baru di dalam hal membayar dana/biaya pendidikannya, yaitu dgn memberi bantuan fasilitas utk memperingan beban dana/biaya pendidikan tanpa bunga serta tidak memakai agunan. Hal […]
Bersama ini kami biayakuliah.info menyampaikan informasi tentang Biaya Pendidikan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Api (STIE PAR API) TA 2024/2025, Sebagai berikut : STIE Pariwisata Api STIE Pariwisata API berdiri pada tahun 2000 berdasarkan SK […]